ROG Tytan "PC yang Haus Game"


Kali ini kita akan membahas tentang Asus Desktop Rog Tytan CG8580 Si "Haus Game". PC Asus ini memang memberikan pengalaman terbaik saat digunakan untuk memainkan Game.

Spesifikasinya memang dahsyat. Sehingga sebagian game yang dijalankan oleh PC seharga USD 3.999 tersebut akan lancar dimainkan tapa lagging.

Daripada berlama - lama langsung saja kita intip jeroan yang ditanam pada PC yang haus game ini..................

1. Prosesor 'Mematikan' Berpendingin liquid
   
 PC ini menggunakan prosesor Intel Core i7 3770K 

2. Kartu Grafis Spesifikasi Tinggi

Gak nanggung-nanggung PC ini menggunakan kartu grafis 3D yaitu nVidia GTX 680 GDDR5 2G


3. Memory 16 GB

Tidak lupa Asus memberikan 4 buah memory DDR3-1600. Tapi tampilan memory kali ini terlihat kurang sangar. Sehingga tidak berimbang dengan perangkat lainnya

4. Aplikasi SSD Bikin Tambah Seger

Agar tambah super, Asus menanam 2 buah SSD berkapasitas masing-masing 128 GB. Dirasa masih kurang Asus menambah 2 buah HDD Seagate masing-masing berkapsitas 1TB

5. Sound Card Mantap Abis

Sound card yang dipasang adalah Xonar DX yang diklaim memiliki kekuatan 35 kali sound card onboard


Sekian pembahasan PC ini, Ada yang tertarik?


0 comments:

Post a Comment

 
Copyright © Gamers Forum Indonesia Blogger Theme by BloggerThemes & newwpthemes Sponsored by Internet Entrepreneur